Perancangan Sistem E-voting Berbasis Web Untuk Ketua Himpunan Mahasiswa Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak

Authors

  • Nurhidayat Subagio Politeknik Pertanian Negeri Samarinda
  • Wahyuni Eka Sari Politeknik Pertanian Negeri Samarinda
  • Yulianto Politeknik Pertanian Negeri Samarinda

DOI:

https://doi.org/10.51967/tanesa.v21i2.323

Keywords:

E-Voting, Webiste, Himpunan Mahasiswa

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi dengan kemajuan teknologi yang mempermudah dalam pemilihan dengan meminimalisirkan anggaran pengeluaran kertas dan konsumsi secara berlebih dalam acara pemilihan ketua himpunan mahasiswa yang selama ini dilakukan secara manual. Oleh karena itu penulis bertujuan membangun sebuah sistem E-voting pemilihan ketua himpunan mahasiswa teknologi rekayasa perangkat lunak agar mempermudah dalam melakukan pemilhan dan meminimalisirkan waktu efesinsi produktifitas Belajar mahasiswa di dalam kampus dan mengurangi hasil surat suara rusak.

References

Azwanti, N. 2017, Perancangan E-Voting berbasis Web. http://jurnal.pcr.ac.id
Web.
Effendi, I. pengertian domain. https://www.it-jurnal.com/pengertian-domain-dan- hosting/.
Muis, A. 1990 pengertian web. http://www.pintarkomputer.org/2015/10/pengertian-web-sejarah-web-dan-cara-kerja-web.html# .
Murtado, A. 2011. Aplikasi pemilihan ketua Badan Eksekutif Mahasiswa STMIK Pontianak Berbasis Dekstop, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Pontianak Program Studi Teknik Informatika
Purwati, N. 2015. Perancangan Sistem E-Voting Untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada). AMIK BSI Jogjakarta
Salehudin, M. 2009 Pembuatan Model E-Voting Berbasis Web (Studi Kasus Pemilu Legislatif Dan Presiden Indonesia). INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
salmadian .2018. pengertian demokrasi. https://salamadian.com/pengertian-demokrasi/ .
Subhan, D. 2012. SISTEM E-VOTING BERBASIS WEB. Universitas islam negri gunung djati bandung
Zakaria, M. Pengertian Internet .https://www.nesabamedia.com/pengertian-fungsi-dan-manfaat-internet-lengkap/.

Downloads

Published

2020-12-01

How to Cite

Subagio, N. ., Sari, W. E., & Yulianto. (2020). Perancangan Sistem E-voting Berbasis Web Untuk Ketua Himpunan Mahasiswa Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak. Buletin Poltanesa, 21(2), 42–49. https://doi.org/10.51967/tanesa.v21i2.323

Issue

Section

Software Engineering & Informatics